CARA MENGETAHUI PESAN WHATSAPP YANG TERHAPUS "TANPA APLIKASI"

Hallo sahabat Techknow pada kesempatan pertama ini kita akan sharing tentang CARA MENGETAHUI PESAN WHATSAPP YANG TERHAPUS "TANPA APLIKASI" dengan teman teman semua karena WhatsApp telah merilis fitur hapus pesan beberapa waktu yang lalu dengan ini tentunya kita jadi kepo dong apasih pesan yang belum di baca tetapi sudah dihapus.....tentunya dari sebagian kalian pasti ada yang kesel, kepo, dan tentunya jadi resah. 

    Eiittssss....tunggu dulu. Tetapi ternyata pesan tersebut masih bisa kita lihat loh walaupun tanpa aplikasi sekaligus!! Bagaimana caranya ????

Berikut CARA MENGETAHUI PESAN WHATSAPP YANG TERHAPUS "TANPA APLIKASI"

1. EKSPOR CHAT

Untuk kalian ketahui, fitur ini tidak bisa kalian lakukan pada beberapa riwayat chat pengguna akan tetapi hanya bsa kalian gunakan pada satu riwayat chat saja dengan cara

-> Pergi ke pengaturan WA kalian 

-> Setelah itu klik Chat

-> Riwayat Chat

-> Ekspor Chat

-> Pilih Kontak yang Ingin Kalian Cadangkan

-> Sertakan Media jika kalian ingin melibatkan file file kalian juga terekspor

-> Setah itu akan ada 2 pilihan yaitu Google drive atau Email

-> Pilih sesuai keinginan kalian

2. CADANGKAN PESAN

Terkadang memang tanpa kita sadari pesan sudah terbackup pada memori kalian atau pada Google Drive kalian. Ini juga dapat kalian lakukan sebagai cara untuk meliaht pesan yang sudah dihapus.

Tetapi bagaimana caranya agar kita bisa melakukannya dengan cara manual? Biasanya ini kita lakukan ketika kita baru saja meng Instal WhatsApp 

-> Yang pertama kunjungi menu Pengaturan/Settings

-> Plilih Chat

-> Pilih Cadangan Chat

-> Cadangkan ke Google Drive

Dalam hal iki kalian juga dapat mengatur waktu kapan kalian ingin mencadangkan chat.

Kalian juga bisa melakukan cadangan video dengan cara yang sama yaitu mencadangkan chat

Hanya mengingatkan!! Untuk kalian yang tida ingin memakan kuota yang banyak kalian bisa atur untuk pencadangan hanya saat menggunakan Wifi saja.

3. UNINSTALL WHATSAPP

Yang terakhir yaitu dengan cara Uninstall WhatsApp.....Lohh kok bisa?

Tetapi setelah itu kalian harus instal kembali WhatssApp kalian. Bagaimana caranya?

Jadi pada saat anda selesai melakukan instal ulang disitu kalian disuruh login tuh lalu ada pilihan Restore lalu klik Restore dengan cara ini Otomatis deh percakapan sebelumnya tentunya akan muncuk kembali.


Oke temen temen tadi adalah tips ya CARA MENGETAHUI PESAN WHATSAPP YANG TERHAPUS "TANPA APLIKASI" disini kami hanya sharing sama temen temen semua. Apabila dalam penulisan kata ada kata kata yang kurang berkenan saya minta maaf yang sebesar besarnya....Wassalamualaikum Wr.Wb 

Komentar